Eksplorasi Proyek Kami

Temukan berbagai proyek sukses yang kami jalankan. Setiap solusi yang kami hadirkan adalah bukti komitmen kami terhadap kualitas, inovasi, dan kepercayaan yang telah dibangun dengan klien kami.

Proyek Data Center Campus NDP1, Nongsa Batam

PT Arba Konstruksi Nusantara mengelola Pembangunan Data Center Campus NDP1 di Nongsa, Batam, dengan fokus pada fasilitas canggih, aman, dan efisien. Kami berkomitmen menyelesaikan proyek tepat waktu, berkualitas tinggi, dan sesuai anggaran.

Renovasi Hotel Horison Cipanas Puncak

PT ARBAa Konstruksi Nusantara renovasi Hotel Horison Cipanas Puncak menjadi lebih modern dan nyaman. Dengan pengalaman, kami memberikan hasil renovasi yang tepat waktu, berkualitas, dan sesuai anggaran.

Pembangunan Gedung PKK

PT Arba Konstruksi Nusantara dengan bangga mempersembahkan Pembangunan Gedung PKK, dirancang untuk memenuhi standar modernitas dan kenyamanan yang optimal. Didukung oleh pengalaman dan keahlian profesional, kami berkomitmen untuk menghadirkan solusi konstruksi yang tepat waktu, berkualitas unggul, serta efisien dalam pengelolaan anggaran.

Pembangunan Pemecah Gelombang di Pulau Panjang, Jepara

PT Arba Konstruksi Nusantara melaksanakan Pembangunan Pemecah Gelombang di Pulau Panjang, Jepara, untuk memperkuat perlindungan pantai dan infrastruktur pesisir. Proyek ini dikerjakan dengan kualitas tinggi, efisiensi waktu, dan pengelolaan anggaran yang optimal.

Pekerjaan Elektrikal Profesional

PT Arba Konstruksi Nusantara dengan bangga mempersembahkan Pekerjaan Elektrikal Profesional, menyediakan solusi kelistrikan efisien, aman, dan berkualitas tinggi dengan pengelolaan waktu dan anggaran yang optimal.

Kepercayaan

Klien Kami